Untuk menambah nafsu makan, ikuti langkah-langkah di bawah ini:
1 genggam daun papaya yang agak muda dan masih segar, cuci dan lalu tumbuk halus. Kemudian diberi air masak 1 gelas dan madu 1 sendok makan. Setelah diperas dan disaring, airnya diminum 2-3x sehari ½ gelas.
1 genggam daun papaya yang agak muda dan masih segar, cuci dan lalu tumbuk halus. Kemudian diberi air masak 1 gelas dan madu 1 sendok makan. Setelah diperas dan disaring, airnya diminum 2-3x sehari ½ gelas.
1 buah rimpang temulawak yang telah diparut hingga halus , kemudian tambahkan air 3 sendok makan. Peras hingga menghasilkan air dan airnya disaring. Tambahkan gula aren pada air perasan dan minum sekaligus. Lakukan pengobatan ini 3 kali sehari.
1 buah rimpang temu putih yang sudah ditumbuk, kemudian tambahkan 2 gelasair. Saring dan minum airnya 2x sehari.
Rajin komsumsi jus alvokad.
(Sumber: http://www.saintpeterclinic.blogspot.com/)
1 komentar:
Thx ya infonya :)
Berguna bgt nih....kebetulan aq lg nyari obat utk menambah nafsu mkn. Eh trnyta di sini ada cara yg tradisional.
Posting Komentar